Book Review - Miss Irresistible Stylish BY Yuli Pritania




Judul : Miss Irresistible Stylish
Penulis : Yuli Pritania
Penerbit : Grasindo
.
. .
" bahkan meski kau tidak mencintaiku
Bahkan meski kau tidak pernah balik menatap ke arahku
Alasan aku tidak bisa melepasmu pergi adalah,
Karena kau bisa saja melupakanku,
Yang sangat mencintaimu " page 202 .
. .
Miss irresistible stylish ketika aku baca buku ini, aku jadi inget drama fashion king 😂😂😂. Karena berlatar korea yang mengingatkanku terhadap drama tersebut. Walau memiliki perbedaan cerita dengan fashion king, miss irresistible stylish memiliki cerita yg apik walau dimana ada yg membuatku semacem gereget dengan masa lalu nya tokoh utama le woon dan yoon hee.

Cerita yg berfokus romance tapi disisi lain menonjolkan cerita keluarga, kehidupan dunia fashion, dan banyak hal terjadi.
.
.
Latar dalam buku ini.

Buku ini kental akan latar korea. mulai nama-nama tokoh, latar setingg yg digambarkan penulis.
.
.
Sensasi

Sensasi baca buku ini berhubung romance jadi suka rada gemes gitu, ada galau nya.
.
.

Tokoh
Tokoh le woon ini yg membuatku pas awal dibuat kesel sama sikap dingin nya, tapi makin ke sini makin aku suka le woon .

Yoon hee

Tokoh yoon hee si wanita pantang nyerah, dan karakter yoon hee ini dibikin gemes jg

Komentar

Postingan Populer